Hidup di tengah glamornya industri sepakbola, banyak pebola muslim di
Eropa yang tetap beribadah. Mereka juga hidup sesuai dengan ajaran
Islam. Hal itu menjadi kunci rahasia kenapa jarang pebola Muslim yang
disorot kehidupan pribadinya bermasalah. Itu juga yang membuat permainan
mereka cenderung stabil dan emosi di lapangan senantiasa terjaga. Untuk
itu, kita patut memuji sikap mereka yang tetap beribadah walaupun di
eropa banyak pemain-pemain lain yang beragama non-muslim.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori terbaru
dengan judul Pesepakbola Eropa yang Beragama Islam. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://zeinsee.blogspot.com/2013/05/pesepakbola-eropa-yang-beragama-islam.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
zeinsee -
Kamis, 16 Mei 2013
Belum ada komentar untuk "Pesepakbola Eropa yang Beragama Islam"
Posting Komentar